Batu akik teratai memiliki serat yang unik . Ada serat yang posisinya menyebar sehingga menyerupai rekahan kelopak bunga mawar. Ada juga yang berbentuk serat buah nanas. Untuk memperoleh batu fosil ini, para pemburu batu harus menempuh medan yang tidak mudah. Biasanya mereka akan menemukan batu di dekat airan sungai dan goa.
Batu akik teratai merah |
Cara Merawat Batu Akik Teratai sangatlah mudah. Simak baik-baik ulasan kami berikut ini.
Pertama. Siapkan batu yang sudah dalam bentuk porselen.
Kedua. Haluskan dengan daun klaras (daun pisang kering) gosok secara beraturan dan searah.
Ketiga. Ambillah baby oil (minyak bayi) lalu dioleskan.
Keempat. Jika sudah tampak halus, olesi dengan minyak kayu putih agar tampak mengkilap.
Kelima. Jika kondisi batu belum begitu halus atau masih kasar bisa menggunakan serbuk intan secukupnya dan digosok dengan menggunakan kulit binatang dari dompet, sabuk bekas yang sudah tidak terpakai.
Keenam. Jika kehalusan batu Teratai hitam sudah sesuai keinginan, bisa menggunakan baby oil lalu oleskan ke batu agar mengkilap dan awet.
0 komentar:
Posting Komentar